Wabup Rohil Serahkan Rumah Bantuan


ROHIL,Mandiripos.com-Wakil bupati Rohil, Jamiludin, menyerahkan rumah bantuan (resetlemen,red) di kelurahan Bangko Kanan, kecamatan Bangko, rumah resetlemen berjumlah 10 unit.

Rumah bantuan pemkab Rohil tersebut, kata wabup, Selasa (28/11/2017), di Bagansiapiapi, merupakan perjuangan mantan bupati Rohil Annas Maamun. Tujuanya, untuk membantu masyarakat tidak mampu mendapatkan rumah yang layak.

” Rumah Resetlemen ini sebagai anugerah bagi masyarakat Kecamatan Bangko Pusako. Oleh karena itu, bagi yang mendapat hendaknya bersyukur,” ujarnya.

Sementara Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) Rohil, Jasrianto, mengatakan hingga saat ini sudah 380 unit Rumah Resetlemen dan Rumah Layak Huni sudah diserahkan khusus Kecamatan Bangko Pusako.(way)

Ayo Berikan Rating Terbaik pada tulisan ini 🙂

Eksplorasi konten lain dari Berita Informasi Terupdate, Teraktual dan Terkini Indonesia

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

Baca Juga  Jelang tahun baru, yang lain sepi, pedagang ikan mujair kebanjiran pembeli, 700 kilo ikan ludes Terjual

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Eksplorasi konten lain dari Berita Informasi Terupdate, Teraktual dan Terkini Indonesia

Langganan sekarang agar bisa terus membaca dan mendapatkan akses ke semua arsip.

Lanjutkan membaca